5 Modem (Mifi) 4G LTE Terbaik + Harga Murah Support All Operator!

Modem MiFi Huawei E5673 4G LTE - UNLOCK, all operator (GSM - CDMA)

Apa aja sih modem 4G LTE terbaik di tahun ini? Jika kamu berniat membeli modem yang sudah support 4G dan juga all operator GSM (unlock), alangkah baiknya kamu liat-liat dulu review harga modem 4g LTE kita berikut ini.

Modem 4g memang saat ini banyak yang meminati, terlebih lagi 4g merupakan jaringan terbaru yang paling cepat untuk saat ini. Dan di klaim mampu mencapai kecepatan 185 Mbps untuk download, dan 41 Mbps untuk upload.

Yang paling populer saat ini adalah modem mifi, dimana modem berbasis wireless ini memanfaatkan fitur wifi untuk menghubungkan antara perangkat dan internet.

Umumnya modem wifi berbentuk segi empat dengan ukuran kecil dan memiliki slot simcard serta slot memori sd card.

Ada dua jenis pada modem ini, yaitu GSM dan CDMA.

Untuk modem CDMA saat ini yang paling banyak diminati adalah Smartfren, modem ini memiliki banyak penawaran yang menarik. Diantaranya adalah paket unlimited yang di tawarkan dar smartfren dengan kuota FUP. Lengkapnya bisa anda cek disini -> Cara Daftar Paket Andromax M2Y (Unlimited) All Smartfren.

Dan untuk jenis GSM biasanya terbagi antar operator, misalnya XL, Telkomsel, Indosat dan tri.

Sangat jarang yang tersedia untuk all operator kecuali dia di UNLOCK.

Namun disini kami ModemAsli.com akan memberikan rekomendasi apa saja modem mifi 4g LTE terbaik dari lapak di Tokopedia dan pastinya berstatus UNLOCK / Bisa All Operator.

Inilah 5 Modem Mifi 4G LTE Terbaik yang Support All Operator (UNLOCK)

1. Modem MiFi Huawei E5673 4G LTE – UNLOCK, all operator (GSM – CDMA)

Modem MiFi Huawei E5673 4G LTE - UNLOCK, all operator (GSM - CDMA)

Spesifikasi

  • 2G (850/900/1800/1900 MHz), 3G (900/850/2100 MHz)
  • LTE CAT 4 – DL : 150 Mbps | UL : 50 Mbps
  • Kapasitas baterai 1500 mAH, 6 hours usage, 300 hours standby
  • Jangkauan WiFi 10 Meter
  • Speed : LTE CAT 4 – Download : 150 Mbps | Upload : 50 Mbps
  • Sharing : Sampai 16 Perangkat
  • Fitur: 3 LED Indikator (Sinyal, Baterai dan SMS) | WiFi Extender

Mifi keluaran dari huawei memang selalu menjadi rekomendasi bagi anda yang ingin membeli modem. Bentuk dari mifi ini terlihat sangat simpel. Namun sayangnya modem ini tidak memiliki layar LCD, akan tetapi terdapat 3 buah led yang menyala apabila ada pemberitahun seperti sms masuk dan lainnya.

Kemampuan yang luar biasa adalah bisa sharing koneksi hingga 16 perangkat, jadi anda bisa mengajak teman anda yang lain untuk bisa internetan di rumah 😀

Cek harga terbaru MiFi Huawei E5673 4G LTE (unlock) atau beli online disini

2. Modem MiFi Alcatel MW40 4G LTE – UNLOCK

Modem MiFi Alcatel MW40 4G LTE - UNLOCK

Spesifikasi

  • LTE CAT 4 up to 150 Mbps
  • Sharing : Up to 15 Devices
  • Battery Capacity 1800 mAH
  • Supported OS : Windows, MAC, Android, IOS

Sudah pernah dengar jenis modem mifi yang satu ini? Salah satu merk baru yang juga tidak kalah bagus dari jenis mifi lainnya.

Modem ini support 2G, 3G dan 4G serta support terhadap simcard CDMA dan GSM. Menyediakan garansi selama 1 tahun.

Khusus anda yang membeli lewat link dibawah ini, akan mendapatakn bonus kuota dari telkomsel sebesar 14 GB selama 60 hari!

Cek harga terbaru MiFi Alcatel MW40 4G LTE atau beli online disini

3. Mifi Router Modem Wifi 4G Huawei E5573 Telkomsel Unlock Free 14Gb

Huawei E5573 Telkomsel Unlock

Spesifikasi

  • Support Jaringan 2G/3G/4G All GSM (XL Axis, Tsel, Indosat, Three)
  • Bisa untuk Bolt dan Smartfren (CDMA)
  • Download up to 150Mbps
  • Upload up to 50Mbps
  • Sharing wifi hingga 10 perangkat
  • Baterai 1500mAh
  • Auto APN
  • Bisa Lock Jaringan 2G only, 3G only, 4G only

Satu lagi modem huawei yang tidak kalah bagus dan patut kami rekomendasikan kepada anda. Modem ini sudah support auto APN dimana anda bisa memasukkan simcard apa saja tanpa harus mengatur apn secara manual. Untuk jaringan sendiri sudah bisa di lock mau ke 2g, 3g atau 4g.

Cek harga terbaru Wifi 4G Huawei E5573 Telkomsel Unlock atau beli online disini

 

4. Modem Wifi Bolt Max Huawei E5372 Unlock

Wifi Bolt Max Huawei E5372

Spesifikasi

  • Speed : 4G LTE 1800MHZ Download Up to 72 Mbps.
  • Baterai : 3560 mAh
  • Sharing Device : Up to 10 Users.
  • Plug & Play : Windows XP SP3, Vista SP1/2, Mac 105108 with latest upgrades.
  • LCD : 1.45 Inch TFT LCD.
  • Micro SD Slot : Support Up to 32 GB.
  • PowerBank

Tentu dengan baterai yang lebih besar, akan lebih lama saat anda menggunakan mifi yang satu ini. Mifi bolt memang terbukti tahan terhadap panas dan awet.

Cek harga terbaru Wifi Bolt Max Huawei E5372 atau beli online disini

5. Modem Mifi E5577 free Telkomsel Simpati 14 GB unlock 3G 4G

Mifi E5577

Spesifikasi

  • Mifinya persis sama seperti XL GO / BOLT SLIM2
  • UNLOCK / Support All Operator Indonesia: TELKOMSEL, XL, INDOSAT, THREE, BOLT DAN SMARTFREN (TDD2300)
  • Kondisi sudah unlock 3G/4G untuk semua operator Indonesia.
  • Bisa digunakan di seluruh wilayah INDONESIA
  • Koneksi 3G HSPA/4G LTE dowload up to 150Mbps,
  • WiFi 802.11 b/g/n, bisa share dengan 10 user
  • LCD 1.45inch
  • Plug and Play (Komputer dan laptop)
  • Slot MicroSD card maksimum 32GB
  • Kapasitas baterai 1500mAh (stanby 300 jam, streaming 6 jam)
  • bisa lock 4G only

Kalau yang ini menurut admin adalah modem mifi 4g lte terbaik sampai saat ini, admin sendiri sudah mencobanya sendiri dan terbukti sangat puas dan memang awet. Tahan terhadap panas walau digunakan dalam waktu berjam-jam.

Cek harga terbaru Mifi E5577 free Telkomsel Simpati 14 GB atau beli online disini

Bingung mau pilih yang mana?

Kami masih ada rekomendasi lain buat kalian : cek harga mifi 4g LTE terbaru

Nah, disitu kan sudah kita sertakan juga linknya, jadi kalian bisa lihat-lihat dulu mana harga yang cocok dan spesifikasi yang kalian inginkan itu seperti apa.

Semoga share kali ini bermanfaat ya, tolong bagikan ke teman-teman yang lain juga ya yang mungkin juga butuh informasi ini atau lagi nyari-nyari modem buat beli 😀

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *